Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa pada Materi Matriks Menggunakan Model Reciprocal Teaching

Fitria Dwi Sagita, Rippi Maya, M Afrilianto

Abstract


Tujuan pada riset ini yaitu untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa kelas XI SMK pada materi matriks yang dengan menggunakan model pembelajaran Reciprocal Teaching. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu penelitian tindakan kelas atau classroom action research. Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus yang setiap siklusnya memiliki empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksaaan, pengamatan serta refleksi. Adapun subjek pada penelitian yaitu kelas XI di SMK Nurul Fallah Cikalongkulon Cianjur tahun pelajaran 2021/2022, yang dipilih adalah kelas XI-Akodomi perhotelan dengan jumlah peserta didik yaitu 28 orang. Instrumen penelitian dengan menggunakan tes kemampuan komunikasi matematis. Menurut hasil penelitian, penerapan model Reciprocal Teaching dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa dalam materi matriks hal ini dapat dilihat dari ketuntasan klasikal siswa dan analisis N-Gain. Pada tes akhir Siklus I hasil belajar siswa masih banyak yang belum memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) sehingga tidak mencapai indikator keberhasilan yang ditetapkan dan hasil efektivitas N-Gain pun termasuk kedalam kategori tidak efektif selanjutnya pada tes akhir Siklus II hasil belajar siswa sudah memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) sehingga sudah mencapai indikator keberhasilan yang ditetapkan dan hasil perhitungan efektivitas N-Gain pun termasuk kedalah kategori efektif, maka dapat disimpulkan bahwa penerapan model Reciprocal Teaching dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa pada materi matriks kelas X SMK Nurul Fallah Cikalongkulon Cianjur.


Keywords


kemampuan komunikasi; penelitian tindakan kelas; reciprocal teaching

References


Anggriani, A., & Septian, A. (2019). Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis dan Kebiasaan Berpikir Siswa Melalui Model Pembelajaran IMPROVE. IndoMath: Indonesia Mathematics Education, 2(2), 105. https://doi.org/10.30738/indomath.v2i2.4550

Artika, T., & Karso, K. (2019). Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Dengan Menggunakan Metode Pembelajaran Thinking Aloud Pair Problem Solving (Tapps). Prisma, 8(2), 191–200. https://doi.org/10.35194/jp.v8i2.791

Astuti, N. D., & Purwanto, S. E. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Reciprocal Teaching Berbantuan Google Meeting terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Peserta Didik SMP Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 05(02), 1183–1192. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i2.613

Azmi, M. P., & Salam, A. (2020). Pengembangan Instrumen Tes Kemampuan Komunikasi Matematis pada Materi Segi Empat. Journal for Research in Mathematics Learning, 3(3), 181–192. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24014/juring.v3i2.10029

Berliana, D. P., & Sholihah, U. (2022). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Open-Ended Ditinjau dari Self-Efficacy. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 243–254. https://doi.org/https://doi.org/10.31980/plusminus.v2i2.1791

Danial, M. I., & Ekohariadi. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Reciprocal Teaching untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir dan Hasil Belajar Siswa Dimasa Pandemi pada Mata Pelajaran Teknik Animasi 2D dan 3D Jurusan Multimedia di SMKN 1 Driyorejo. Jurnal IT-EDU, 6(2), 85–93.

Dewi, S. P., Maimunah, & Roza, Y. (2021). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa pada Materi Lingkaran ditinjau dari Perbedaan Gender. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 7(3), 699–707. https://doi.org/10.33394/jk.v7i3.3687

Fitria, M., Kartasasmita, B., & Supianti, I. I. (2019). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa yang Menggunakan Model Pembelajaran Reciprolcal Teaching. Jurnal Prisma, 8(2), 124–134.

Hasina, A. N., Rohaeti, E. E., & Maya, R. (2020). Analisis Kemampuan Komunikasi Siswa SMP Kelas VII dalam Menyelesaikan Soal Aritmatika Sosial. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3(5), 575–586. https://doi.org/10.22460/jpmi.v3i5.575-586

Hikmawati, N. N., Nurcahyono, N. A., & Balkist, P. S. (2019). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Soal Geometri Kubus dan Balok. PRISMA, 8(1), 68. https://doi.org/10.35194/jp.v8i1.648

Iffah, F., & Yasni, Y. F. (2022). Manusia Sebagai Makhluk Sosial. Lathaif, 1(1), 38–47.

Ketong, S., Burhanuddin, B., & Asri, W. K. (2018). Keefektifan Model Pembelajaran Reciprocal Teaching Dalam Kemampuan Membaca Memahami Siswa Kelas Xi Ipa Sma Negeri 11 Makassar. Eralingua: Jurnal Pendidikan Bahasa Asing Dan Sastra, 2(1), 45–54. https://doi.org/10.26858/eralingua.v2i1.5629

Khadijah, I. N. A., Maya, R., & Setiawan, W. (2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP pada Materi Statistika. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovati, 1(6), 1095–1104. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22460/jpmi.v1i6.p1095-1104

Khofifah, L., Supriadi, N., & Syazali, M. (2021). Model Flipped Classroom dan Discovery Learning terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep dan Pemecahan Masalah Matematis. PRISMA, 10(1), 17–29. https://doi.org/10.35194/jp.v10i1.1098

Monariska, E., Jusniani, N., & Sapitri, N. H. (2021). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Match Mine. Prisma, 10(1), 130. https://doi.org/10.35194/jp.v10i1.1228

Nasruddin, & Jahring. (2019). Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran Reciprocal Teaching dalam Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Saintifik, 5(1), 27–35. https://doi.org/https://doi.org/10.31605/saintifik.v5i1.195

Nuryami. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Reciprocal teaching di Masa Pandemi COVID-19 terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika, 1(1), 37–46.

Nuryanti, S., Saepudin, E., Hutajulu, M., & Herdiana, H. (2019). Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis dan Kepercayaan Diri Siswa SMP dengan Menggunakan Pendekatan Contextual Teaching and Learning. Prisma, 8(1), 36. https://doi.org/10.35194/jp.v8i1.381

Ompusunggu, V. D. K. (2022). Analisis Proses Jawaban Siswa Terkait Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Negeri 1 Paranginan. Curere, 6(1), 133–139.

Pane, N. S., Jaya, I., & Lubis, M. S. (2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa pada Nateri Penyajian Data di Kelas VII MTs Islamiyah Medan T. P 2017/2018. Jurnal AXIOM, 7(1).

Pradja, B. P., & Firmansyah, M. A. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Reciprocal Teaching dalam Pembelajaran Matematika untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa. Imajiner: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 2(2), 159–166.

Putri, N. I., & Sundayana, R. (2021). Perbandingan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa antara Problem Based Learning dan Inquiry Learning. Plusminus : Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 157–168.

https://doi.org/https://doi.org/10.31980/plusminus.v1i1.1034

Riyanti, R., & Mardiani, D. (2021). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa antara Model Pembelajaran Course Review Horay dan STAD. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 125–134. https://doi.org/https://doi.org/10.31980/plusminus.v1i1.1031

Septian, A., & Monariska, E. (2021). The Improvement of Mathematics Understanding Ability on System of Linear Equation Materials and Students Learning Motivation using Geogebra-Based Educational Games. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 12(2), 371–384. https://doi.org/10.24042/ajpm.v12i2.9927

Soleh, E. R. A., Setiawan, W., & Haqi, R. (2020). Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis dan Aktivitas Belajar Siswa Menggunakan Model Problem Based Learning. Prisma, 9(1), 1. https://doi.org/10.35194/jp.v9i1.798

Taha, R., Badu, S. Q., & Arsyad, A. (2022). Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization. JRAMATH-EDU3(2), 147–154. https://doi.org/10.34312/jmathedu.v3i2.16147

Wahab, A., Junaedi, J., & Azhar, M. (2021). Efektivitas Pembelajaran Statistika Pendidikan Menggunakan Uji Peningkatan N-Gain di PGMI. Jurnal Basicedu, 5(2), 1039–1045. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.845

Wijaya, T. T., & Afrilianto, M. (2018). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMK. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 1(1), 53–60. https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i3.219-228

Wijayanto, A. D., Nurul Fajriah, S. N., & Anita, I. W. (2019). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP pada Materi Ssegitiga dan Segiempat. Journal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 97–104.




DOI: https://doi.org/10.35194/jp.v11i2.2470

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 PRISMA

Prisma Indexing : 

   

Creative Commons License
PRISMA by UNIVERSITAS SURYAKANCANA is licensed under a This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Based on a work at https://jurnal.unsur.ac.id/prisma.