PENINGKATAN BRAND TRUST MELALUI STRATEGI IKLAN

Sampir Andrean Sukoco, Eva Lutviana

Abstract


Kecepatan bisnis perumahan sekarang berkembang dimana didorong oleh tuntutan yang mendesak akan kebutuhan perumahan sebagai tempat tinggal. Grand Puri Bunga Nirwana Jember merupakan sebuah perusahaan properti yang dikembangkan oleh PT. Cipta Adi Perkasa dan menjual perumahan yang memiliki new design tipe subsidi minimalis kekinian berkonsep Eropa dengan harga subsidi serta juga menawarkan jenis perumahan komersil. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis strategi iklan pada perumahan Grand Puri Bunga Nirwana Jember untuk meningkatkan brand trust konsumen. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskripif (naturalistic). Penentuan informan pada penelitian ini menggunakan teknik purposive dimana informan tersebut yang benar-benar memiliki kemampuan dan pengetahuan di bidangnya yakni Heriyanto Cahyo Saputra, S.T(Manager Marketing), Rudianto(Staff Marketing), dan Dzulkifli(Konsumen). Hasil penelitian menunjukkan bahwa iklan yang dilakukan oleh perusahaan perumahan Grand Puri Bunga Nirwana Jember melalui iklan cetak berupa koran, iklan online (Google Adds, Instagram Adds,  Facebook Adds), serta iklan media luar (banner, spanduk, brosur) dapat membuat masyarakat timbul brand trust terhadap produk yang ditawarkan. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan banyaknya unit rumah yang sudah dibangun(dijual) oleh perusahaan perumahan Grand Puri Bunga Nirwana Jember  baik subsidi maupun komersil.


Keywords


Brand Trust; Iklan; Grand Puri Bunga Nirwana Jember

References


Adhari, Iendy Zelviean. 2021. Kepuasan Pelanggan & Pencapaian Brand Trust. Pasuruan: CV. Penerbit Qiara Media.

Andreas, Zatnika, Ike Atikah Ratnamulyani, and Ali Alamsyah Kusumadinata. 2019. “Strategi Komunikasi Pemasaran Pt. Tajur Surya Abadi Melalui Proyek Perumahan Royal Tajur Residence Dalam Upaya Menarik Minat Beli Konsumen Di Kota Bogor.†Jurnal Sosial Humaniora 10(2):93. doi: 10.30997/jsh.v10i2.1715.

BP Tapera. 2023. “Daftar Lokasi Perumahan.†Retrieved February 14, 2023 (https://sikumbang.ppdpp.id/).

Clara, Eveline, and Moehammad Gafar Yoedtadi. 2023. “Strategi Periklanan Di Media Online Untuk Meningkatkan Brand Trust (Studi Kasus Pada Agensi Periklanan Adconomic).†Kiwari 2(1):57–61. doi: 10.24912/ki.v2i1.23052.

Dewi, Ratna Sari, Erick Imanuel, Ravega Akmal, and Permana Putra. 2022. “PENGGUNAAN STRATEGI PERIKLANAN DI KAWASAN BATIK MART BEKASI Program Studi Desain Media, Politeknik Bina Madani.†1(1):7–12.

Kotler, Philip, and Amstrong, Garry. 2020. Principles Of Marketing Eighteenth Edition. England: Pearson Education Limited.

Sukoco, Sampir Andrean. 2018. NEW Komunikasi Pemasaran: Teori Dan Aplikasinya. Jember: CV. Pustaka Abadi.

Sukoco, Sampir Andrean, and Fanani, Adilla Septiananda. 2022. “Analisis Penerapan Direct Marketing Guna Meningkatkan Penjualan Produk Pada Anna Art Gallery.†22(1):49–74.

Supriyanto, Sugeng Aresta. 2008. Meraih Untung Dari Spanduk Hingga Billboard. Yogyakarta: Pustaka Grhatama.

Suryanto. 2019. “Lebih 50% Anak Indonesia Terpengaruh Iklan Digital Dalam Berbelanja.†Retrieved April 8, 2023 (https://www.antaranews.com/berita/1198888/lebih-50-anak-indonesia-terpengaruh-iklan-digital-dalam-berbelanja).




DOI: https://doi.org/10.35194/jubis.v3i1.3147

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

JUBIS (JURNAL ADMINISTRASI BISNIS) INDEXED BY :

 

Gedung Rektorat Universitas Suryakancana, Jl. Pasir Gede Raya-Cianjur, 43216, Telp. 0263-270106, Fax. 0263-261383, Email: jubis@unsur.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.