Perancangan dan Implementasi Self Assessment Untuk Sertifikasi ISO 9001:2015 Menggunakan Metode Baldrige Scoring

Benedictus Rahardjo

Abstract


Abstract—X company is a kind of service company in the plating area. The aim of this research is designing a self-assessment checklist regarding to the requirement of ISO 9001:2015 quality management. Actually, this company has implemented the ISO 9001:2015, however they never did the internal audit. In the purpose of doing the internal audit, it needs a self-assessment checklist to help each department in recognizing their lack of document. The checklist is made based on the requirement of clause 4 until 10 in ISO 9001:2015. The scoring category in the checklist is modified based on Baldrige scoring in process and result dimension. The result of this research is the gap analysis presented from clause 4 until 10 in percentage, which are 68,57%, 80%, 64,44%, 80%, 71,6%, 82,67%, and 55,56%, respectively.

Keywords: Quality Management System, ISO 9001:2015, Baldrige Scoring

 

Abstrak— Perusahaan X adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa pelapisan logam (plating). Penelitian ini bertujuan untuk perancangan checklist self-assessment terkait dengan kepentingan untuk melengkapi persyaratan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015. Perusahaan ini sebenarnya telah menerapkan ISO 9001:2015, akan tetapi belum pernah melakukan audit internal. Dalam rangka melakukan audit internal, maka dibutuhkan sebuah checklist self-assessment untuk membantu tiap departemen mengetahui kekurangan dokumen yang ada. Dalam penelitian ini dirancang sebuah checklist self-assessment yang berdasarkan persyaratan klausul 4 hingga klausul 10 sesuai dengan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015. Pada checklist ini, kategori penilaian yang digunakan adalah modifikasi dari kategori penilaian Baldrige pada dimensi proses dan hasil. Hasil dari penelitian ini diperoleh persentase analisa gap dari klausul 4 hingga klausul 10, berturut-turut adalah 68,57%, 80%, 64,44%, 80%, 71,6%, 82,67%, 55,56%.

Kata kunci: Sistem Manajemen Mutu, ISO 9001: 2015, Penilaian Baldrige


Full Text:

PDF

References


Gaspersz, V. ISO 9001:2000 and continual quality improvement. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. 2002

Rivai, V. Manajemen sumber daya manusia untuk perusahaan, dari teori Ke Praktek. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada. 2005

Yaslis, I.. Kinerja, teori dan penelitian. Yogyakarta : Liberty. 2005

Mulyadi & Setyawan, J. Sistem perencanaan dan pengendalian manajemen, Edisi 2. Jakarta : Salemba Empat.. 2007

Wilson, J. & Leslie W. J. Self-assessment for students. Proformas and guidelines. Armadale: Eleanor Curtain Publishing. 1998

Pressman, R. S. Software engineering: A Practitioner's approach. New York: McGraw-Hill. 2010

Iskandar. Metodologi penelitian pendidikan dan sosial (kualitatif dan kuantitatif). Jakarta: Garuda Persada Press. 2008




DOI: https://doi.org/10.35194/jmtsi.v3i1.423

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Media Teknik dan Sistem Industri ISSN: 2581-0561 (online); 2581-0529 (cetak).


Gedung Fakultas Teknik UNSUR Jl. Pasir Gede Raya, Cianjur, Jawa Barat 43216| Telp./Fax. (0263) 283578 |E-mail: jmtsi@unsur.ac.id 

JMTSI (Jurnal Media Teknik dan Sistem Industri) INDEXED BY :