PERSPEKTIF PENGEMBANGAN ANALISIS PENDEKATAN STRUKTUR DALAM PERJANJIAN PENETAPAN HARGA

Azizah Azizah

Abstract


Pendekatan struktur atau analisis struktur  atau analisis kekuatan pasar merupakan suatu pendekatan struktur pasar  atau analisis struktur pasar yang memiliki ciri-ciri strategis dan berkaitan erat dengan perilaku pasar dan kinerja pasar. Analisis   struktur pasar dapat dijadikan alternatif  analisis tambahan (Peraturan Komisi Pengawas Persaingan Usaha/KPPU, Nomor 4 Tahun 2011), yang dapat digunakan oleh Komisi untuk mengambil keputusan terhadap pelaku usaha yang melanggar ketentuan Pasal 5 undang-undang nomor 5 Tahun 1999 mengenai perjanjian penetapan harga. Dalam ius constituendum, hendaknya analisis ini dapat dijadikan alternatif utama bagi KPPU, sehingga akan meminimalisir putusan yang ditolak di tingkat Pengadilan negeri maupun mahkamah agung.


Full Text:

PDF

References


A. Buku

Atmasasmita, Romli. Teori Hukum Integratif, Rekonstruksi Terhadap Teori Hukum Pembanguan Dan Teori Hukum Progresif, Cetakan Pertama. Yogyakarta: Genta Publishing, 2012.

Badrulzaman, Mariam Darus. Aneka Hukum Bisnis. Bandung: Alumni, 1994.

Boediono. Ekonomi Mikro. Yogyakarta: BPFE, 2010.

Boediono, Herlien. Asas Keseimbangan Bagi Hukum Perjanjian Indonesia: Hukum Perjanjian Berlandaskan Asas-Asas Wigati Indonesia. Bandung: Citra Aditya Bakti, 2006.

Dua, Mikhael. Filsafat Ekonom: Upaya Mencari Kesejahteraan Bersama. Yogyakarta: Kanisius, 2008.

Fuady, Munir. Hukum Anti Monopoli, Menyongsong Era Persaingan Sehat. Bandung: Citra Aditya Bakti, 2003.

Gellhorn, Ernest; Kovacic, William E. Antitrust Law and Economics in a Nutshell. USA: West Publishing Co, 1994.

Hartono, Sri Redjeki. Hukum Ekonomi Indonesia. Malang: Bayumedia Publishing, 2007.

Hermansyah. Pokok-Pokok Hukum Persaingan Usaha Di Indonesia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2009.

Hernoko, Agus Yudha. Hukum Perjanjian: Asas Proporsionalitas Dalam Kontrak Komersial. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2011.

Ibrahim, Johnny. Pendekatan Ekonomi Terhadap Hukum: Teori Dan Implikasi Penerapannya Di Indonesia. Malang, n.d.

Lipsey, Richard G; Courant, Paul N; Purvis, D.; Steiner, Peter O. Pengantar Mikro Ekonomi. Jakarta: Binarupa Aksara, 1997.

Paendong, Johanes E. “Perlindungan Hukum Bagi Pelaku Usaha Kecil Dalam Persaingan Usaha Di Indonesia Menurut Undang- Undang Nomor 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli Dan Persaingan Usaha Tidak Sehat.†Lex Privatum V, no. 4 (2017): 52–58.

Pahlevi, Farida Sekti. “Kekuatan Hukum GRONDKAART Dan Problematikanya Di Indonesia.†Jurnal Al-Manhaj 4, no. 1 (2022): 70.

Prodjodikoro, Wirjono. Asas-Asas Hukum Perjanjian. Bandung: Sumur Bandung, 1981.

Rokan, Mustafa K. Hukum Persaingan Usaha (Teori Dan Praktiknya Di Indonesia). Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada, 2010.

Satrio, J. Hukum Perjanjian. Bandung: Aditya Bakti, 1992.

Shionoya, Yuici. Economy and Morality: The Philosophy of The Welfare State. USA: Edward Elgar Publishing Inc, 2005.

Sihombing, Jonker. Peran Dan Aspek Hukum Dalam Pembangunan Ekonomi. Bandung: PT. Alumni, Bandung, 2010.

Soekanto, Soerjono; Mamudji, Sri. Penelitian Hukum Normatif Suatu Tinjauan Singkat. Jakarta: : PT Raja Grafindo Persada, 2004.

Soemitro, Ronny Hanitijo. Pengantar Ilmu Hukum. Jakarta: Ghalia Indonesia, 1981.

Subekti. Hukum Perjanjian. Jakarta: PT. Intermasa, 1987.

Sudiarto. Pengantar Hukum Persaingan Usaha Di Indonesia. Jakarta: Kencana, 2021.

Suhanadji; TS, Waspodo. Modernisasi Dan Globalisasi Studi Pembangunan Dalam Perspektif Global. Malang: Insan Cendekia, 2004.

Wolf, Martin. Globalisasi Jalan Menuju Kesejahteraan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2007.

Yustika, Ahmad Erani. Ekonomi Kelembagaan, Definisi, Teori Dan Strategi. Malang: Bayumedia Publishing, 2010.

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, n.d.

Undang-Undang Nomor 5 Pasal 5 Tahun 1999 Tentang Perjanjian Penetapan Harga

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999

B. Peranturan Perundang-Undangan

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata

Undang-Undang Nomor 5 Pasal 5 Tahun 1999 Tentang Perjanjian Penetapan Harga

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen

C. Jurnal

Paendong, Johanes E. “Perlindungan Hukum Bagi Pelaku Usaha Kecil Dalam Persaingan Usaha Di Indonesia Menurut Undang- Undang Nomor 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli Dan Persaingan Usaha Tidak Sehat.†Lex Privatum V, no. 4 (2017): 52–58.

Pahlevi, Farida Sekti. “Kekuatan Hukum GRONDKAART Dan Problematikanya Di Indonesia.†Jurnal Al-Manhaj 4, no. 1 (2022): 70.




DOI: https://doi.org/10.35194/jhmj.v9i1.2679

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Hukum Mimbar Justitia INDEXED BY :

/