Cinta Tanah Air dalam Cerita Rakyat "Pahlawan Prawatasari"

Devi Kusuma Dewi

Abstract


Artikel ini berjudul Kajian Aspek Cinta Tanah Air dalam Cerita Rakyat Pahlawan Prawatasari. Masyarakat tidak mengetahui cerita rakyat daerah seperti Pahlawan Prawatasari yang ada di Cianjur. Ini disebabkan kurangnya kepedulian dari Pemerintah Daerah dan masyarkat terhadap cerita rakyat Pahlawan Prawatasari yang seharusnya terpublikasikan sejak dulu sampai saat ini. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana aspek cinta tanah air, persiapan dan hasil pelaksanaan pengkajian aspek cinta tanah air dalam cerita rakyat Pahlawan Prawatasari. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kwantitatif. cerita rakyat Pahlawan Prawatasari  mengandung tiga aspek cinta tanah air yaitu aspek kesetiaan, aspek kepedulian, dan aspek penghargaan. Dalam cerita rakyat Pahlawan Prawatasari terdapat dapat disimpulkan  bawa cerita rakyat ini mengandung enam aspek kesetiaan, tujuh belas aspek kepedulian, dan empat aspek penghargaan.

Kata kunci: Cinta tanah air, cerita rakyat

This article is titled Study of the Love Aspects of the Motherland in Prawatasari Heroes' Folklore. People do not know the local folklore like Prawatasari Heroes in Cianjur. This is due to the lack of concern from the Regional Government and the community towards Prawatasari's folklore which should have been published since then until now. The formulation of the problem of this research is how aspects of patriotism love, preparation and results of the implementation of the assessment of patriotism aspects in the Prawatasari folklore. This research uses quantitative descriptive analysis method. Prawatasari's Pahlawan folklore contains three aspects of patriotism, namely loyalty, caring, and respect. In the Prawatasari folklore there can be concluded that this folklore contains six aspects of loyalty, seventeen aspects of caring, and four aspects of appreciation.

Keywords: Love the motherland, folklore

 


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Depdiknas. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa Edisi Keempat. Jakarta.PT Gramedia.

Gunandjar, Agus. 2012. Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara. Jakarta:Sekretariat Jendral MPR RI.

Nazir. 2011. Metode Penelitian. Bogor:Ghalia Indonesia.

Rafiek, M. 2010. Teori Sastra Kajian Teori dan Praktik. Bandung:PT Refika Adimata.

Rusman. 2011. Model-Model Pembelajaran Menegmbangkan Profesionalisme Guru. Jakarta:Rajawali Pers.

Subagyo, Agus. 2015. Bela Negara Peluang dan Tantangan Diera Globalisasi. Yogyakarya:Graha Ilmu.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung:Alfabeta.

Sudjiman, Panuti. 1990. Kamus Istilah Sastra. Jakarta:Universitas Indonesia.

Zubaedi. 2011. Desain Pendidikan Karakter Konsep dan Aplikasi dalam Lembaga Pendidikan . Jakarta:Kencana Prenada Media Group




DOI: https://doi.org/10.35194/jd.v2i2.987

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dinamika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya indexed by:

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.