Realitas Sosial dalam Tiga Cerpen Indonesia

Iin Tri Widyastutik

Abstract


Social reality takes place in life based on facts and facts, while social reality in short stories is the author's interpretation contained in a writing based on the reality he encounters. This research is intended to find out the social reality that occurs in the real world which is interpreted by the author in writing in the form of short stories. The short stories are titled "Moral, Forbidden to Sing in the Bathroom", and "Peter Pan". The method used in this research is descriptive analysis with a sociology of literature approach. The results of the research show that the boundaries and influence of public space in real life can have a negative impact and can be detrimental. In these three short stories, social reality is found which turns out to be detrimental to some parties who do not have enough power to survive.

 

Keywords: short story; social reality; literary sociology

 

ABSTRAK

Realitas sosial berlangsung dalam kehidupan berdasarkan kenyataan dan fakta, sementara realitas sosial dalam cerpen merupakan interpretasi pengarang yang tertuang dalam sebuah tulisan berdasarkan kenyataan yang ditemuinya. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahu realitas sosial yang terjadi di dunia nyata yang diinterpretasikan oleh pengarang ke dalam tulisan berupa cerpen. Cerpen tersebut berjudul "Moral, Di Larang Menyanyi Di Kamar Mandi", dan "Peter Pan". Metode yang digunakan dalam penelitian adalah deskriptif analisis dengan pendekatan sosiologi sastra. Hasil penelitian menunjukkan bahwa batasan-batasan dan pengaruh ruang publik dalam kehidupan nyata dapat memberikan dampak negatif dan dapat merugikan. Dalam ketiga cerpen ini ditemukan realitas sosial yang ternyata merugikan beberapa pihak yang tidak memiliki cukup kekuasaan untuk tetap bertahan.

 

Kata Kunci: cerpen; realitas sosial; sosiologi sastra


Keywords


short story; social reality; literary sociology

Full Text:

PDF

References


Ajidarma, Seno Gumira. Dilarang Menyanyi Di Kamar Mandi. JB Publisher, 2017.

Ardiana, Zusi, et al. "Sudut Pandang Pencerita dalam Novel Padang Bulan Karya Andrea Hirata." Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya), 2014.

Ayu, Djenar Maesa. Jangan Main-Main (Dengan Kelaminmu). PT Gramedia Pustaka Utama, 2016.

Hanifah, Salma, et al. “Realitas Sosial Masyarakat Banyumasan Tahun 1946-1965 Dalam Novel Lingkar Tanah Lingkar Air.†Jurnal Candi, vol. 21, no. 2, 2021, pp. 2086–717, doi:10.7868/s0367676515100142.

Kurniawan, Eka. Corat-Coret Di Toilet. PT Gramedia Pustaka Utama, 2014.

Luxemburg, Jan Van, et al. Tentang Sastra. Intermasa, 1991.

Magnis-Suseno, Franz. Dalam Bayang-Bayang Lenin; Enam Pemikiran Marxisme Dari Lenin Sampai Tan Malaka. PT Gramedia Pustaka Utama, 2003.

Mega Prayitna Putri. “Realitas Sosial Dalam Novel Kelomang Karya Qizink La Aziva (Kajian Realisme Sosialis Georg Lukacs).†Jurnal BAPALA, vol. 4, no. 1, 2017.

Nuraeni, Ineu. "Analisis Amanat dan Penokohan Cerita Pendek pada Buku "Anak Berhati Surga" Karya MH. Putra sebagai Upaya Pemilihan Bahan Ajar Satra di SMA." CARAKA: "Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia & Bahasa Daerah, Vol. 6, No. 2, 2017.

Nurfitriani, Siti. “Realitas Sosial Dalam Novel Pulang.†Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, vol. 17, no. 1, 2017, pp. 98–107.

Punawarna, Sukran Makmun. “Perbandingan Realitas Sosial Dalam d Novel Rindu Karya Tere Liye Dengan Novel Bumi Manusia Karya Pramoedya Ananta Toer.†Jurna; Ilmiah Telaah, vol. 6, no. 1, 2021, pp. 33–48.

Saddhono, Kundharu, et al. “Kajian Sosiologi Sastra Dan Pendidikan Karakter Dalam Novel Nun Pada Sebuah Cermin Karya Afifah Afra Serta Relevansinya Dengan Materi Ajar Di Sma.†JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), vol. 6, no. 1, 2017, pp. 16–26, doi:10.23887/jpi-undiksha.v6i1.8627.

Suprapti. "Peningkatan Pemahaman Tema dan Amanat Cerita Pendek dengan Metode Pemberian Tugas Rumah Siswa SD." Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, Vol. 9, No. 1, 2021.

Syas, Mulyanti. “George Lukács Dan Teori Kritis Dalam Perkembangan Ilmu Komunikasi (1885–1971).†AL MUNIR: Jurnal Komunikasi Dan Penyiaran Islam, 2014, pp. 5–27.

Waluya, Bagja. Sosiologi; Menyelami Fenomena Sosial Di Masyarakat. PT Setia Purna Inves, 2007.




DOI: https://doi.org/10.35194/jd.v6i2.3322

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dinamika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya indexed by:

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.